BPS Kabupaten Belu sementara melakukan Survei Angkatan Kerja Nasional/Sakernas 25 Juli - 31 Agustus 2024.
Tim Penilai Badan Kabupaten Belu mengikuti Rapat Pleno EPSS di Kupang 13 - 14 Agustus 2024
BPS Kabupaten Belu melakukan pemilihan Insan Statistik Teladan Tahun 2024
Change Ambassador
13 Maret 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya
Selamat kepada
1. Ferdinandus, S.E
2. Agustinho J.R. Freitas, AMd.Stat
3. Elsani Bangun, AMd
yang terpilih sebagai Change Ambassador 2024 BPS Kabupaten Belu.
Dengan terpilihnya Change Ambassador diharapkan dapat menjadi amanah dalam melaksanakan tugas sebagai agen perubahan yang dapat memberikan ide kreatif dan Inovatif untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat Kabupaten Belu maupun di kantor BPS Kabupaten Belu.
Dan Semoga peran baru ini membawa inspirasi, dan kemajuan untuk BPS Kabupaten Belu. Kami semua yakin Bapak/Ibu akan menjadi duta yang luar biasa untuk perubahan yang lebih baik. Sukses selalu dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab baru Anda!
#sahabatdata
#bps
#bpskabupatenbelu
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaen Belu (Statistics of Belu Regency)Jl. Dr. G.A. Siwabessy No. 2 Atambua -- NTT Telp (62389) 2131